Berita

Bupati Cianjur Minta 3 Pilar Budaya Masuk Ekstrakulikuler Tingkat SD hingga Perguruan Tinggi

Menurutnya, budaya tidak akan besar atau dimiliki oleh warga Cianjur itu sendiri, apabila tidak diperkenalkan atau disosialisasikan. Minimalnya dari diri sendiri, keluarga, tetangga, serta masyarakat secara luas.

β€œSaya titip kepada warga Kabupaten Cianjur, kenali dan sosialisasikan 3 Pilar Budaya, agar tertanam dalam hati seluruh warga Cianjur. Ini adalah amanah dari leluhur kita yang harus terus kita jaga bersama,” tutup dia.(ren/sis)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button