Berita
Diam Saja Saat Ada Bullying Kepala SMPN 1 Sindangbarang Akan Disanksi, Bupati Cianjur: Harus Bertanggung Jawab

“Saya waktu di Kecamatan Campaka sudah memberikan imbauan agar tidak ada bullying dan kekerasan termasuk di lingkungan sekolah. Namun, kejadian ini tetap terjadi,” pungkasnya.