Berita

Diserang Chikungunya, Kampung Cilumping Cianjur Bakal Difogging

“Kita sudah bersih-bersih selokan yang mampet dan meneteskan obat abate supaya jentik-jentik nyamuknya mati. Rencana akan dilakukan poging,” terangnya.

Bagi warga yang terjangkit, pihaknya sudah mengobatinya dan tidak ada pasien yang dirujuk ke rumah sakit. Selain itu, dirinya pun menyatakan bahwa peristiwa itu masuk ke dalam Kejadian Luar Biasa (KLB).

“Karena di bulan Juni tidak ada kejadian, kemudian di bulan Juli dan Agustus nya ada kejadian maka statusnya masuk KLB,” ucapnya.(ian/rez)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button