Jabar

Gubernur Jawa Barat Terpilih Dedi Mulyadi Alihkan Anggaran Mobil Dinas untuk Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni

Di antaranya adalah masalah kemacetan yang harus diatasi dengan pembangunan flyover, yang nantinya menjadi tanggung jawab Provinsi Jawa Barat setelah selesai.

Selain itu, Dedi menekankan pentingnya penyelesaian masalah sampah dan pendidikan, terutama agar semua anak di Depok bisa menyelesaikan pendidikan hingga tingkat SMA.

Tidak hanya itu, Dedi juga mengungkapkan bahwa Depok perlu memperbaiki jalan lingkungan dan menata berbagai situ atau danau yang ada.

BACA JUGA: Satu DPO Kejar-kejaran Maut di Cianjur Menyerahkan Diri ke Polisi

“Embung-embung di Depok menjadi tempat wisata bagi warganya, biar seluruh warga Depok bahagia,” tambahnya.

Terakhir, Dedi mengingatkan kepada wali kota Depok yang baru untuk rutin berinteraksi dengan warga.

Ia mengusulkan agar wali kota bersepeda setiap pagi dan berkeliling gang untuk menemui masyarakat, bukan hanya saat membutuhkan suara atau saat pemilu.

“Saat kita tidak butuh, rakyat yang butuh kita, kita datang untuk menghampiri mereka. Biar nanti rakyat Depok percaya,” tutup Dedi.

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button