Berita
Ikuti Perintah Presiden, Wahyu-Ramzi Langsung Jalani Retret Kepala Daerah di Akmil Magelang

Ia juga meminta doa dari masyarakat Cianjur agar kegiatan ini berjalan lancar dan membawa manfaat bagi daerah.
BACA JUGA:Â Sakit dan Pilih Temani Istri, Herman Suherman Tak Hadiri Sertijab Wahyu-Ramzi
“Mohon doa dari keluarga dan masyarakat Cianjur. Semoga retret ini berjalan lancar serta membawa keberkahan dan manfaat bagi Cianjur,” tutupnya.
Editor:Â Afsal Muhammad