Nasional

Ini Dia Sederet Aksi Viral Bupati Banjarnegara yang Kini Resmi Ditahan KPK!

Saat itu ia menyebut jika gaji bupati idealnya antara Rp100 juta hingga Rp150 juta.

“Kalau anggota dewan saja Rp 30 juta, bupati ya Rp 100 juta atau Rp 150 juta lah,” kata Budhi.

  1. Tiduran di Aspal Pakai Seragam Dinas

Setelah heboh dengan unggahan foto slip gaji, selanjutnya pernah juga beredar foto Budhi Sarwono sedang tiduran di sebuah jalan aspal yang mulus.

Dalam foto tersebut tampak bupati mengenakan pakaian dinas lengkap bersama dua orang lainnya. Foto tersebut kali pertama diunggah oleh akun Instagram @kabupatenbanjarnegara, Kamis (24/10/2019) lalu.

Saat itu Budhi mengaku, jika foto tersebut adalah bentuk ekspresi kegembiraannya, karena jalan di wilayahnya kini telah mulus.

“Itu spontan, sebagai ekspresi kegembiraan saya melihat jalan yang mulus,” kata Wing Tjien.

“Waktu ke sana ternyata kondisinya sangat parah. Selama ini saya bangga-banggakan (banyak) jalan sudah halus, ternyata di sana rusak dan ekstrim sekali jalannya. Ini tidak adil,” ujar pria yang memiliki nama Wing Tjien.

“Saat pulang dari Desa Petir itu, saya coba lewat ruas jalan Kutawuluh – Gumiwang yang benar-benar bagus, lebar, halus, mulus. Spontan saya buka pintu mobil dan turun ke tengah jalan,” sambung Wing Tjien.

  1. Bangun Jalan dengan Dana Pribadi

Pada Desember 2020, Bupati Banjarnegara pernah mengeluarkan pernyataan, jika ia menggunakan anggaran pribadi untuk memperbaiki jalan provinsi.

Hal tersebut ia lakukan saat menyisir ruas jalan Banjarmangu hingga pertigaan Gayam, Kota Banjarnegara sejauh 6 kilometer.

Ia berinisiatif memperbaiki jalan tersebut karena warga terus mendesak agar jalan yang berlubang segera diperbaiki.

Laman sebelumnya 1 2 3 4Laman berikutnya

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button