Berita

Jadwal Manchester United Liga Inggris Terbaru 2022

2. Manchester United Berhasil Memegang Rekor Pada Beberapa Liga Premier Inggris 

Seperti yang sudah dijelaskan di atas, bahwa Manchester telah berhasil menorehkan beberapa rekor di Liga Premier Inggris. Salah satu rekornya adalah pernah mencetak gol dengan jumlah terbanyak sampai dengan 1909. 

Jumlah cetakan gol tersebut dimulai dari tahun 2018 dan sudah mencapai 15 tahun. Selain itu, Manchester United juga pernah menorehkan skor cleen sheet. 

Skor cleen shet ini berhasil dilakukan oleh Manchester United pada tahun 2018. Selama kurun waktu 25 tahun Manchester United berhasil melakukan cleen sheet sebanyak 433 kali. 

Baca Juga: Real Madrid Siap Tanding Dalam Final UEFA Super Cup 2022, Berikut Jadwalnya!

Jadwal MU Di Tur Pramusim 

Klub sepak bola Manchester United, kini sedang fokus pada negara Thailand, Australia dan juga Norwegia. Di beberapa tempat tersebut tim sepak bola Eropa ini mempersiapkan untuk bertanding pada liga tahun 2022-2023. 

Ada lima jadwal Manchester United yang akan dilakukan di tur pramusim kali ini. Kini Manchester United, akan mengawali pertandingan dengan klub sepak bola dengan sebutan sang rival abadi atau Liverpool. 

Pertandingan dua klub sepak bola tersebut, berlangsung di Rajamangala Stadium, Bangkok, Thailand pada tanggal 12 Juli mendatang. 

Tingga Minggu berselang Manchester United berada di Melbourne, Negara Australia. Di Negara tersebut, Manchester United akan melakukan pertandingan uji coba pramusim melawan tim rumah yaitu Melbourne Victory.

Empat hari kemudian klub bola Manchester United, akan kembali lagi pada Melbourne. Pada kali ini mereka, akan menghadapi sesama dengan tim premier league. Hal tersebut juga dilakukan sebelum melawan Aston Villa di Perth tanggal 23 Juli mendatang. 

Laman sebelumnya 1 2 3Laman berikutnya

Berita Terkait

Back to top button