Berita

Kebakaran di Kadupandak Cianjur Tewaskan Seorang Wanita

Sigit menambahkan, akibat kebakaran tersebut satu unit rumah panggung dengan ukuran Panjang lebar 5×8 meter milik sdri Dede Suryati terbakar habis tidak tersisa. Keluarga korban mengalami kerugian materil kurang lebih Rp. 45.000.000.

Baca Juga: Gedung Pesantren Terbakar di Cipanas saat Santri Salat Jumat

“Dugaan sementara kebakaran yang mengakibatkan pemilik rumah tewas terbakar itu perkirakan asal api dari Tungku Dapur,” tutup dia. (ren)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button