Berita

Kebakaran Rumah di Cilaku, Dapur Terbakar Akibat Kelalaian Pemilik

Sebagai langkah pencegahan, Miki mengimbau kepada seluruh masyarakat Kabupaten Cianjur, khususnya wilayah Cilaku, untuk selalu waspada dan berhati-hati terhadap potensi bahaya kebakaran.

BACA JUGA: Bukan Korsleting Listrik, Ini Penyebab Kebakaran di Cugenang

“Hindari kelalaian, terutama saat beraktivitas yang melibatkan api. Pastikan untuk memeriksa dan membersihkan peralatan kelistrikan serta kompor gas, termasuk selang dan regulatornya, agar tidak terjadi kebakaran serupa,” tutup Miki.

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button