Berita
Kecelakaan di Haurwangi, Seorang Pelajar Tewas Terlindas

Iwan mengatakan, kedua pelajar korban kecelakaan itu berasal dari Desa Kertasari, Kecamatan Hawurwangi. Selain itu, menurut informasi terakhir yang diterima Polres Cianjur, korban yang mengalami luka-luka dirawat di Puskesmas Ciranjang.
“Dua pengemudi mobil dan dua korban kecelakaan ini masih warga Kertasari. Juga, status korban itu masih pelajar.” pungkasnya. (ct1)
Reporter: Afsal Muhammad
Editor : M Reza Fauzie