Berita
Komisi II DPRD Jabar Asep Suherman Evaluasi Program APBD di UPTD Balai Benih Padi dan Palawija Cianjur

Kunjungan kerja ini diharapkan dapat memberikan masukan yang konstruktif bagi penyusunan RAPBD Tahun Anggaran 2025.
“Kami berharap kunjungan ini dapat memberikan gambaran yang jelas tentang kebutuhan dan prioritas yang harus diperhatikan dalam penyusunan RAPBD mendatang,” kata Asep Suherman.
Dengan adanya evaluasi dan kunjungan kerja ini, diharapkan program-program yang telah direncanakan dapat berjalan dengan lebih baik dan memberikan manfaat yang maksimal bagi masyarakat Kabupaten Cianjur.
Komisi II DPRD Provinsi Jawa Barat berkomitmen untuk terus mengawasi dan mendukung pelaksanaan program-program yang berdampak positif bagi kesejahteraan masyarakat.***