Hiburan

Lima Cerita Ini Khusus untuk Pria Dewasa

Pastikan Mental Telah Matang

Pernikahan bukanlah permainan dan hal yang bisa dipermainkan. Kesiapan mental perlu dipersiapkan matang- matang. Setelah menikah anda tidak hanya lagi memikirkan tentang hidup anda sendiri, tapi juga keluarga.

Kesiapan atas menerima semua risiko yang pasti akan terjadi saat membangun pernikahan dan memiliki keluarga.

Yakinkan Calon Mertua dan Keluarga

Jika calon pasangan telah memiliki kepercayaan dan dipastikan mampu berkomitmen bersama, selanjutnya adalah dapatkan kepercayaan dari orang tua dan keluarganya. Orang tua pasti tidak mudah melepaskan putrinya untuk orang lain. Anggota keluarga yang lainyapun pasti banyak sedikitnya mempengaruhi penilaian terhadap diri anda.

Pastikan anda mampu membangun kepercayaan pada calon mertua dan keluarganya. Menjalin pernikahan sangat memerlukan dukungan dari kedua keluarga, maka jalinlah hubungan sebaik mungkin dari saat ini.

Niatkan Menikah Untuk Kebaikan

Sesuatu yang didasari dengan niatan baik tentu akan mendapat jalan yang terbaik pula. Menghasilakan kebaikan disetiap langkah kehidupan berikutnya, dan niatkan menikah untuk ibadah.

Itulah lima cerita khusus dewasa yang perlu diperhatiakn agar tepat dan mantap melangkah menuju jenjang pernikahan.(*)

Penulis : Siti Nurlaela

Foto ilustrasi/pixabay

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button