Berita

Meski Tuai Polemik, Mobil Dinas Baru Asda Tetap Dibeli Pemkab Cianjur

“Beli Pajeronya juga tipe yang paling rendah. Pajero standar. Untuk harganya itu sekitar Rp500 jutaan dan sudah termasuk pajak,” kata dia.

Sementara itu, kendaraan dinas sebelumnya, yakni Totoya Rush mulai diwariskan pada Kepala Bagian di lingkungan Setda Kabupaten Cianjur.

“Mobdin sebelumnya kini penggunaanya oleh Kabag yang belum punya kendaraan. Jadi masih termanfaatkan dengan baik,” terang Dony.

Sadar pembelian mobil dinas baru tersebut menimbulkan polemik di masyarakat, Pihaknya pun memeinta maaf. Namun, dia memastikan Pemkab Cianjur tidak terhadap alokasi anggaran untuk pembangunan jalan dan pemulihan ekonomi di tengah pandemi Covid-19.

Baca Juga: Perbaiki Jalan Rusak, Ratusan Sopir di Takokak Kompak Iuran

“Kami mohon maaf jika menimbulkan polemik, tapi memang sudah selayaknya kendaraan dinasnya diganti. Lalu, untuk anggaran pembangunan dan pemulihan ekonomi, Pemkab Cianjur juga sudah menganggarkan,” pungkas Dony.(arm)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button