Berita
Nantikan! Doraemon ‘Stand by Me 2’ Mulai Tayang 19 Februari di Indonesia

Sebagian besar cerita film ini akan berdasarkan film 2000 Doraemon: ObΔchan no Omoide (Doraemon: A Grandmother’s Recollections) yang rilis pada 2000 silam.
Namun, film ini akan menambahkan elemen orisinal, termasuk kisah cinta Shizuka dan Nobita yang juga hadir di Stand By Me Doraemon.
RyΕ«ichi Yagi dan Takashi Yamazaki yang mengarahkan film pertama akan kembali sebagai sutradara. Yamazaki juga akan kembali menulis naskahnya.
Siapa nih yang sudah nggak sabar nonton film Doraemon Stand by Me 2? Jangan sampai ketinggalan ya!
(ct7/sis)