Berita

Neneng Efa Fatimah Optimis Bisa Menang Pilkada Cianjur 2024

Setelah mendapatkan surat rekomendasi, Neneng menyatakan bahwa mereka akan mengikuti arahan dari Ketua DPC Partai Gerindra Kabupaten Cianjur, Ganjar Ramadhan, serta melakukan koordinasi internal.

“Kami akan mengikuti arahan dari Ketua DPC, Pak Ganjar Ramadhan, dan melakukan koordinasi internal untuk memperkuat langkah-langkah selanjutnya. Kami juga akan melakukan silaturahmi dan konsolidasi dengan Partai Golkar dan Gerindra,” ungkap Efa.

BACA JUGA: Punya Data Kuat! 40 Advokat Pastikan Herman Suherman Masih Bisa Mencalonkan Diri Jadi Bupati Cianjur di Pilkada 2024

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button