Berita

Peduli Kemanusiaan, Jabar Bergerak Cianjur Bentuk Satgas Khusus Covid-19

“Di sini kita tahu, maaf ya, makan gak makan, kita akan tetap mati. Kalau dibiarkan, Covid-19 akan terus meningkat dan mengancam jiwa,” tuturnya.

Menurutnya, semua program di Jabar Bergerak Cianjur, merupakan bentuk kepedulian sosial dan semuanya menjadi fokus dari Satgas Khusus Covid-19 Jabar Bergerak.

“Program ini adalah program terpadu dari hulu sampai hilir, mulai dari masalah kesehatan sampai ekonomi. Tentunya semua pihak harus bergotong royong dalam menangani pandemi ini, agar bisa segera tertangani dengan cepat,” pungkasnya.(ct9/sis)

Laman sebelumnya 1 2 3

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button