Jabar

Pemerintah Provinsi Dorong HIPMI Jabar Perkuat Ketahanan Pangan

“Pemprov Jabar berkomitmen melibatkan HIPMI dalam kebijakan strategis, terutama yang terkait sektor ekonomi dan pangan,” tutur Bey.

Acara pelantikan ini turut dihadiri oleh Menteri Koordinator Bidang Pangan, Zulkifli Hasan, yang memberikan apresiasi terhadap inisiatif pengusaha muda dalam memperkuat ketahanan pangan nasional.

BACA JUGA: Kabar Baik! Bulog Siap Serap Gabah Petani dengan Harga Baru

Pelantikan BPD HIPMI Jabar periode 2025-2028 menjadi momentum penting bagi Jawa Barat dalam membangun kolaborasi antara pemerintah dan pengusaha muda. Dengan fokus pada pengembangan sektor pangan, kolaborasi ini diharapkan mampu menjawab tantangan ketahanan pangan sekaligus meningkatkan perekonomian daerah.

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button