Berita

Pemkab Cianjur Luncurkan Gebrak Roasting Demi Turunkan Angka Stunting

BACA JUGA: Sungai Cibalagung Tercemar Sampah, Warga Desa Babakankaret Cianjur Tak Punya TPS

Serta, melakukan bekerja sama dengan KUA dan BPPK3A untuk memberikan pendidikan kepada anak-anak Cianjur yang akan menikah agar menjadi keluarga yang sehat dan memiliki anak yang sehat.

Kepala Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPKBP3A), Ahmad Mutawali menyebutkan bahwa inovasi Gebrak Roasting ini merupakan program yang baru pertama kali diluncurkan di Kabupaten Cianjur.

“Kita ingin program stunting ini bagian dari keharusan kebersamaan yang harus kita bangun dan bagaimana membangkitkan semangat gotong royong, kepedulian dan simpati warga,” kata Mutawali.

BACA JUGA: Komisi C DPRD Cianjur Minta Asesmen Wisata Cegah Kecelakaan Wahana

Diharapkan program ini dapat membantu menurunkan angka stunting secara bertahap melalui pembentukan forum orang tua asuh anak stunting di setiap desa/kelurahan yang dilakukan secara serempak di seluruh Kabupaten Cianjur.***

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button