Pencipta Komik Dragon Ball Meninggal Dunia, Inilah Fakta dan Penyebabnya

CIANJURUPDATE.COM – Pencipta komik Dragon Ball dikabarkan tutup usia. Akira Toriyama adalah salah satu penulis manga yang berpengaruh dan terlaris, meninggal dunia di usia 68 tahun.

Dilansir dari Bird Studio keterangan resmi rumah produksinya Toriyama dinyatakan tuup usia pada (1/3/2024) karena pembekuan darah bdi otaknya.

Toriyama adalah pencipta serial manga popular komik Dragon Ball. Dragon Ball memiliki penggemar di seluruh dunia sehingga melahirkan serial anime, video game, dan film terkenal.

BACA JUGA: Sinopsis Film Kung Fu Panda 4 yang Sedang Tayang di Bioskop

Serial manga ini pertama kali ditayangkan pada 1984. Menceritakan seorang anak laki-laki bernama Son Goku.

Son Goku diceritakan sedang dalam pencarian mengumpulkan bola naga ajaib untuk melindungi Bumi dari makhluk asing humanoid yang disebut Saiyan.

BACA JUGA: Jadwal Tayang Dua Hati Biru dan Sinopsis Lengkapnya

Tahun 1989 film tersebut diadaptasi menjadi anime. Menjadi salah satu media Jepang yang paling dikenal secara global hingga terjual 260 juta kopi.

Exit mobile version