Berita

Perkuat Pengendalian KLB, PMI Cianjur Gencar Beri Pembekalan pada Masyarakat

“Maka dari itu, secara berjenjang, PMI akan memberikan pembekalan materi kepada staf dan relawan pelaksana giat penguatan respon masyarakat dengan materi pengendalian KLB,” jelas dia.

Mengingat, sambungnya, setahun masa pandemi Covid-19, namun jumlah kasus terkonfirmasi masih terus ada.

Menurut Sumber Dinas Kesehatan RI, kasus konfirmasi positif di Cianjur per akhir Mei 2021 telah mencapai angka 11.950 yang tersebar di 32 kecamatan terdampak.(afs/sis)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button