Berita
Pohon Besar di Jalan Cianjur – Bandung Tumbang, Imbas Proyek Drainase

“Hal itu sebenarnya membuat bingung, karena kalau tidak digali bagaimana? Digali nyatanya banyak pohon yang rusak,” ujarnya.
Padahal, lanjut Asep, pihaknya jauh sebelum pelaksanaan pembangunan telah melakukan koordinasi dengan pihak Pemkab Cianjur. Lebih khusunya dengan pihak PUPR dan DLH.
“Namun hingga kini belum ada realisasinya, khususnya menebang ranting pohon yang tumbuh di sepanjang jalur jalan raya,” tandasnya.(asi/rez)