Berita

Pria yang Terjun ke Sungai Cianjur Akhirnya Ditemukan di Waduk Cirata dengan Kondisi Mengenaskan

“Kondisi korban hanyut tersebut ditemukan sudah meninggal dunia dan tanpa busana,” ungkapnya.

Kedala yang dihadapi saat evakuasi, lanjut Wahyu, banyak tanaman eceng gondok di lokasi ditemukanya mayat, sehingga menyulitkan petugas saat melakukan evakuasi.

“Alhamdulillah dengan beberapa kendala saat evakuasi korban akhirnya bisa dievakuasi dan langsung dibawa ke RSUD Cianjur,” tutup dia.(ct6/sis)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button