BACA JUGA:Â Sejarah Jalur Puncak yang Terkenal dengan Kemacetannya
Hal senada juga diungkapkan oleh Hardy (38), yang memilih Puncak sebagai destinasi wisata akhir pekannya.
“Suasana adem, suka kalau main bareng teman-teman,” tuturnya, merasa puas dengan perubahan yang terjadi setelah penertiban PKL.
Dengan pemandangan alam yang menakjubkan dan suasana yang nyaman, tak heran jika Puncak terus menjadi pilihan utama bagi wisatawan yang ingin berlibur.
BACA JUGA:Â Tingkat Hunian Hotel dan Restoran di Cianjur Naik 63 Persen Akibat Kemacetan Jalur Puncak
Meskipun dihadapkan pada tantangan kemacetan, daya tarik Puncak tak akan pernah pudar.