Berita
Ribuan Warga Banjiri Pesta Kebudayaan Lokal
![](/wp-content/uploads/2019/03/IMG-20190310-WA0043-780x470.jpg)
Di lokasi yang sama, Pembina Perguruan Silat Tradsional Kanca Sakti, Ustadz Wahyu menyatakan bahwa kegiatan ini ada baiknya dilakukan secara rutin. Hal itu dimaksudkan sebagai wujud persatuan dalam berbagai bidang sekaligusdemi menjaga persaudaraan sesama masyarakat sunda.
“Kegiatan ini bisa menjadi momentum bersama menjaga budaya serta dukungan nyata terhadap pemerintah yang telah melakukan kerja nyata,” tukasnya.(riz)