Berita
Rocket Chicken Akhirnya “Mendarat” di Cianjur, Kuy Serbu!
![Rocket Chicken](/wp-content/uploads/2022/02/IMG-20220219-WA0027-780x470.jpg)
“Kalian bisa makan di Rocket Chicken Cianjur mulai harga Rp10 ribuan. Itu sudah dapat paket nasi dan sayap ayam plus gratis minuman,” jelasnya.
Restorannya berada di lokasi yang cukup strategis dan terjangkau dari mana saja, yaitu beralamat di Jalan Siliwangi No. 1F Cikaret – Cianjur (depan Dealer Yamaha).
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Tempat Nongkrong yang Nyaman di Cianjur
“Untuk saat ini kami belum ada rencana untuk buka cabang dalam waktu dekat. Namun, bila ada yang berminat untuk gabung jadi bagian dari franchise Rocket Chicken, bisa menghubungi kantor pusat. Atau juga bisa kontak ke akun Instagram @rocketchickenofficial,” tutupnya.(ct8/sis)