Jabar
Sejumlah Warga Tertimpa Bangunan Akibat Gempa di Kabupaten Bandung
![Sejumlah Warga Tertimpa Bangunan Akibat Gempa di Kabupaten Bandung](/wp-content/uploads/2024/09/Sejumlah-Warga-Tertimpa-Bangunan-Akibat-Gempa-di-Kabupaten-Bandung.webp)
BACA JUGA: Puskesmas Kertasari Rusak Parah Akibat Gempa Berkekuatan 5,0 di Bandung
Gempa ini dirasakan dengan skala intensitas II-IV MMI di beberapa daerah, termasuk Banjaran, Lembang, Parompong, Bandung Barat, Baleendah, Garut, dan Majalaya.
BMKG juga memastikan bahwa gempa ini tidak berpotensi menimbulkan tsunami.
Kepanikan masyarakat dan kerusakan yang terjadi di beberapa lokasi menjadi perhatian, dan upaya penanggulangan bencana terus dilakukan untuk memastikan keselamatan dan kesehatan warga terdampak.
BACA JUGA: Kereta Cepat Whoosh Aman Pasca Gempa di Bandung, KCIC Batalkan 14 Perjalanan