Berita

Seorang Pekerja The Nice Funtastic Tertimbun Longsor Saat Hendak Bertugas

BACA JUGA: Anak Terjepit Kandang Hamster dan Tugas Unik yang Dilakukan Pemadam Kebakaran Cianjur  

Sementara itu, Penanggung Jawab Proyek The Nice Funtastic Park, Jemmy Kisroh membenarkan bahwa terjadinya salah satu pegawai the nice yang tertimbun pada Senin lagi kemarin.

“Iya Kang dia kerja ini tertimbun tertimbun longsor pada saat akan melakukan pengerjaan tapi hanya tertimbun setengah badan saja sehingga korban tidak mengalami apa-apa hanya shock saja,” ucap dia.

Menurutnya, kejadian tersebut akibat pada hujan deras pada malam hari sehingga mengakibatkan tanah melebur sehingga terjadinya longsoran tanah.

“Sehabis kejadian tersebut korban juga langsung dibawa ke rumah sakit Cimacan memakai ambulans hanya untuk dilakukan pengecekan saja ditakutkan terjadi hal-hal yang tidak diinginkan luka luar atau luka dalam,” kata dia.

Dari kejadian tersebut seluruh pekerja The Nice Funtastic diliburkan dahulu, pasalnya mengingat cuaca yang masih intensitas hujannya tinggi dan akan melengkapi peralatan safety para pekerja.

“Saat ini juga para pekerja kami hentikan dulu atau diliburkan dulu, dikarenakan intensitas hujan yang sangat tinggi ditakutkan terjadi hal-hal sesuatu yang tidak diinginkan dan pihak manajemen The Nice Funtastic juga akan melengkapi dahulu terkait safety body bagi para pekerja,” tutup dia.(ren/afs)

Laman sebelumnya 1 2

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button