Nasional

Waduh! Nissa Sabyan Dikabarkan Jalin Kasih dengan Teman Satu Grupnya yang sudah Beristri, Siapa?

Mereka juga sudah merilis album bertajuk “Ya Maulana” pada 23 Mei 2018. Lagu-lagu yang kerap dinyanyikan Nissa bersama Sabyan antara lain: Deen Assalam, Ya Jamalu, Law Kana Bainanal Habib, Ya Habibal Qolbi, Rahman ya Rahman, Ya Asyiqol Musthofa, Ahmad Ya Habibi, Ya Taiba, Qomarun, dan Assalamualaika ya Rasulullah.

Sejak bergabung dalam grup musik itu, karier Nissa Sabyan terus menanjak. Tingkat keterkenalan Nissa tidak hanya lewat grup musiknya Sabyan, tapi juga melalui channel Youtube pribadinya.

Dia dikenal sebagai selebgram yang menginfluencer pengikutnya menjadi seseorang yang suka berpenampilan chic, elegan, dan Islami.

Gaya berkerudung dan berbusana Nissa Sabyan secara keseluruhan membuatnya disukai banyak fans. Akun instagramnya @nissa_sabyan memiliki follower sebanyak 16,6 juta.

Penghargaan yang Diterima Nissa Sabyan

Berbicara tentang profil Nissa Sabyan tak bisa dilepas dari keterampilan grupnya Sabyan, karenanya prestasi yang didapatnya pun berhubungan erat dengan prestasi seluruh tim Sabyan.

Nissa dan Sabyan meraih beberapa penghargaan antara lain: Sebagai penyanyi muda inspiratif dari Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), Majelis Ulama Indonesia (MUI) hingga Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) dan Anugerah Syiar Ramadhan 1439 H pada 2018.(sis)

Laman sebelumnya 1 2 3

Berita Terkait

Tinggalkan Balasan

Back to top button